Jumat, 06 Juli 2012

Obat Alami Sakit Kepala


Obat Alami Sakit Kepala

Sakit kepala sering mengganggu aktifitas, Seperti sebuah jingle iklan “Sakit kepala bisa menyerang Anda kapan saja dan di mana saja”. Beberapa orang ada yang menderita “sakit kepala dan sakit kepala disertai mual”, maka kasus ini perlu di jelaskan panjang lebar. Apa penyabab sakit kepala, cara pengobatan sakit kepala atau cara mangatasinya. Sakit kepala jenis ini biasanya terjadi karena kondisi yang ekstrim pada seseorang, misalnya orangnya terlalu lemah, capek, loyo atau kerena perubahan suhu yang mendadak.

Beberapa penyebab dari sakit kepala adalah sebagai berikut :
  1. Sakit gigi ( gigi nyeri lama lama naik ke kepala. biasanya sakit kepalanya sebelah saja yaitu ditempat gigi yang sakit – sakit gigi sebelah kanan maka sakit kepalanya juga kanan) Sakit kepala ga akan reda jika sakit giginya belum terobati dan sembuh. 
  2. Disebabkan obat obatan (salah obat, overdosis, dan termasuk obat obatan yang digunakan untuk mabuk mabukan). 
  3. Sakit telinga ( sakit telinga biasanya hanya sebelah, saya belum pernah mengalami atau menjumpai sakit telinga kedua duanya, yang sering tu sakitnya bergantian habis yang kanan lalu kiri atau sebaliknya ). 
  4. Sakit mata ( Mata merah, mata bengkak, mata timbilen, mata nguantuk banget juga kali ya… haha). 
  5. Keracunan makanan juga bisa jadi penyebab sakit kepala. 
  6. Penyakit tumor. 
  7. Menstruasi ( haid ) bagi wanita jadi tidak berlaku untuk pria. 
  8. Adanya Suara yang sangat keras sehingga menggangu ketenangan telinga. Contoh ada sound system hajatan terletak disebelah rumah dan menghadap kerumah. wuuuh pusing jadinya. 
  9. Gangguan pada liver (hati) juga bisa menyebabkan sakit kepala. 
  10. Sakit ginjal. 
  11. Insomnia ( tidak bisa tidur ) karena banyak hutang kali ya.. 
  12. Gangguan emosi ( Emosi goncang : marah, kecewa, jengkel dan bisa juga karena Cinta tak sampai haha.. 
  13. Akibat minum alkohol 
  14. Karena kebanyakan merokok 
  15. Dan bisa dikarenakan Elergi. ditambah mungkin pas ga punya uang dan banyak hutang juga bisa jadi penyebab pusing 7 keliling.
Setelah mengetahui penyebab dari sakit kepala hendaknya sembuhkan dulu sebabnya. jika sakit kepala sebagai akibat yang di obati sedangkan penyebabnya tidak terobati maka akan sia sia, bisa sembuh tapi hanya sementara dan pasti kambuh lagi. Jadi kita selesaikan penyebabnya maka akibat akan ikut selesai dengan sendirinya.

Berikut beberapa cara untuk mengatasi sakit kepala secara alami dan tradisional:
  • Air Putih. Terkadang sakit kepala datang karena gejala dehidrasi. Minum banyak air putih untuk mencukupi kebutuhan tubuh, bisa meredakan sakit kepala ini. Pilih air biasa atau hangat saja karena air es malah bisa menambah sakit kepala.
  • Bunga Matahari, caranya: Sediakan 25-30 gr bunga matahari (yang masih segar ya, bukan bijinya saja), lalu tambahkan 1 butir telur ayam (tidak dipecahkan) dan 3 gelas air, direbus menjadi 1/2 gelas. Diminum sesudah makan, 2xsehari.
  • Teh dengan mint atau air peppermint cukup untuk membantu mengatasi sakit kepala.
  • Aromaterapi dari kulit jeruk yang dilumatkan kemudian ditempelkan di dahi atau pelipis juga bisa mengatasi sakit kepala.
  • Jahe Merah, caranya: Jahe ditumbuk / diparut sampai halus, tambahkan air sedikit saja hingga berbentuk pasta, lalu tempelkan pada pelipis dan belakang telinga.
  • Minum Madu Asli
  • Jus Kulit Manggis
  • Lemon Tea hangat
  • Bangle atau biasa disebut panglay (sunda), sejenis jahe. ( Zingiber montanum (J.König) Link ex A.Dietr. = syn. Zingiber cassumunar , syn.Z. purpureum Roxb.)
  • Kencur Kaempferia galanga L.)
  • Daun dan Bunga Melati, ambil 1 genggam daun melati dan 10 kuntum bunga melati. Campur semua bahan, remas-remas dengan tangan, kemudian direndam dengan air. Cara menggunakannya, air rendaman ini digunakan untuk kompres dahi.
  • Bawang Putih, caranya: bawang putih ditumbuk halus, lalu dikompreskan pada dahi.
  • Daun Hirih, direbus atau bisa langsung diperas dan airnya diminum.
Masih banyak obat alami tradisonal yang lainnya yang bisa digunakan untuk dijadikan obat sakit kepala.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar